Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Mentransfer Saldo Dana Ke Sesama Dana

Cara Mentransfer Saldo Dana Kesesama Dana -- hallo, kali ini skuywaca news mau menjelaskan tentang salah satu aplikasi yang dapat dijadikan alat transaksi elektronik. Banyak sekali alat transaksi elektronik yang canggih dan mudah, salah satunya adalah Aplikasi Dana.

Cara Mentransfer Saldo Dana Ke Sesama Dana

Aplikasi Dana merupakan salah satu uang elektronik yang dapat dijadikan alat transaksi dengan mudah dan cepat. Keuntungan melakukan upgrade dana premium adalah bisa transfer saldo antar pengguna. 

Sebenarnya cara mentransfer saldo dana ke akun dana lainnya sama halnya dengan mentransfer uang elektronik lainnya, seperti mentransfer saldo ovo atau mentransfer saldo  gopay ataupun lainnya.

Kalian juga dapat mentransfer dari uang elektronik ke rekening bank, dengan syarat kalian harus meng upgradenya terlebih dahulu.

Saat ini banyak sekali pengguna aplikasi transaksi online. Dan kalian bisa menggunakan nya tanpa harus keluar rumah. Nah, kali ini skuywaca juga akan menjelaskan tentang cara mentransfer uang ke sesama Dana. Simak penjelasan sampai selesai.

Cara Mentransfer Saldo Dana Ke Sesama Dana

1. Buka aplikasi dana, dan pilih kirim
2. Pilih metode transfer atau pengiriman yang akan dilakukan
3. Ketuk kirim ke nomor telepon
4. Masukan nomor telepon tujuan, lalu ketuk pada nomor kontak
5. Tulis nominal yang akan ditransfer.lalu pilih lanjut
6. Jika kalian ingin menulis keterangan untuk penerima,dan pilih atur. Jika tidak kalian bisa langsung klik kirimDana.
7. Sebelum transfer diproses,kalian harus menginformasi transaksi kalian. Pastikan nomor tujuan dan nominal benar. Setelah itu pilih konfirmasi.
8. Masukan nomor pin dana kalian untuk melakukan proses transfer
9. Bila transfer berhasil, kalian akan mendapatkan bukti transaksinya.

Nah, itulah cara mentransfer saldo dana ke sesama dana, sangat mudah dan cepat. Untuk kalian yang masih bingung atau belum mengetahui caranya, kalian tinggal mencoba dengan langkah-langkah diatas. 

Penutup


Terimakasih sudah menyimak penjelasan artikel diatas.Semoga bermanfaat dan menambah pengetahuan bagi kita semua.